Menu

Jumat, 27 Maret 2015

Sunan Gresik

Sunan Gresik (Maulana Malik Ibrahim)
Maulana Malik Ibrahim adalah keturunan ke-22 dari nabi Muhammad. Ia disebut juga Sunan Gresik, atau Sunan Tandhes, atau Mursyid Akbar Thariqat Wali Songo. Ia diperkirakan lahir di Samarkand di Asia Tengah,

Sunan Gunung Jati

Sunan Gunung Jati ( Fatahilah / Fattahillah / Syarif Hidayatullah)
         
    Sunan Gunung Jati
Makam Sunan Gunung Jati terletak di Gunung Sembung yang masuk Desa Astana, kecamatan Cirebon Utara, kabupaten Cirebon. Seperti makam Wali Songo yang lain, makam Sunan Gunung jati berada di dalam cungkup berdampingan dengan makam Fatahillah, Syarifah Muda'im, Nyi Gedeng Sembung, Nyi Mas Tepasari, Pangeran Dipati Carbon I, Pangeran Jayalelana, Pangeran Pasarean, Ratu Mas Nyawa, dan

Sunan Kudus



Sunan Kudus / Raden Ja'far Sodik
 
Sunan Kudus adalah putra Sunan Ngudung, Sunan Kudus adalah keturunan ke-24 dari Nabi Muhammad. Sebagai seorang wali, Sunan Kudus memiliki peran yang besar dalam pemerintahan Kesultanan Demak, yaitu sebagai panglima perang, penasehat Sultan Demak, Mursyid Thariqah dan hakim peradilan negara. Ia banyak berdakwah di kalangan kaum

Sunan Kalijaga



Sunan Kalijaga (Raden Mas Syahid)
                                                Sunan Kalijaga
Makam Sunan Kalijaga terletak ditengah kompleks pemakaman Desa Kadilangu yang dilingkari dinding dengan pintu gerbang makam. Area makam Sunan Kalijaga masih di dalam kota Demak kira-kira berjarak sekitar 3 km dari mesjid Agung Demak. Seperti makam Wali Songo umumnya, makam Sunan Kalijaga

Sunan Muria

Sunan Muria (Raden Syaid)


Sunan Muria atau Raden Umar Said adalah putra Sunan Kalijaga. Ia adalah putra dari Sunan Kalijaga dari isterinya yang bernama Dewi Sarah binti Maulana Ishaq. Sunan Muria menikah dengan Dewi Sujinah, putri Sunan Ngudung. Jadi Sunan Muria adalah